Minggu, 10 November 2013

#SEDEKAHYUK JILID XXIII

Jogjakarta, 15 Juli 2013

Melalui bantuan mas @Karman_Move , tim @sedekahyukkk menyalurkan donasi kalian berupa sarung sebanyak 50 buah (@80ribu) senilai Rp. 4 juta yang akan distribusikan ke beberapa desa rawan kristenisasi di sekitar pinggiran Jogjakarta.



@Karman_Move Said "Sarungnya Udah Nyampe, Segera Nyebar, Berkah Untuk Temen-Temen Semua"

Jakarta , 19 Juli 2013
@sedekahyukkk kembali berkolaborasi, kali ini giliran dengan tim @MakelarSedekah. Sesuai info dari @I_Wijay , @MakelarSedekah saat ini memiliki beberapa rumah tahfidz yang tersebar di beberapa daerah seperti Tebet dan yang terbaru terletak di Bogor.
Bisa berkontribusi untuk sebuah rumah tahfidz sungguh sebuah ladang amal yang amat besar dan sayang untuk dilewatkan. Melalui rumah tahfidz binaan @MakelarSedekah , tim @sedekahyukkk mencoba untuk menyalurkan donasi dari teman-teman sebesar Rp. 3.200.000,- dan mewujudkannya kedalam bentuk 20 Al Quran terjemah (@73ribu) dan 30 non terjemah (@57ribu).
Semoga melalui amalan-amalan ini pahala dan manfaatnya dapat terus mengalir kepada kitaa semua, aamiin Yaa Robb… 

 
Paket 50 Al Quran telah diterimakan Kepada Tim @MakelarSedekah






"Donasi @sedekahyukkk Jilid XXIII Rp.7.200.000,-”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar